Senin, 28 Maret 2016

tips agar kembang pepaya tidak pahit

Posted by Mporatne on 02.36.00 with No comments




Tetanggaku yang satu ini selalu ada-ada saja yang dikasih ke aku, kali ini ia memberi aku kembang papaya. Kembang papaya dalam jumlah banyak yaitu satu plastic besar merek carefour.

Mendapat kembang papaya dalam jumlah banyak merupakan anugrah bagiku karena aku tidak pernah makan kembang papaya dan aku tidak pernah mengelola kembang papaya.

Awalnya bingung menurut tetanggaku yang lain ini kembang papaya rasanya pahit kalau bisa mengelolanya maka rasa pahit tersebut akan hilang dan bikin nafsu saat memamakannya.

Untungnya tetanggaku yang ngasih kembang papaya ini memberikan tips:
pertama-tama rebus air dengan jambu biji sampai mendidih lalu masukan kembang papaya sebentar baru deh olah kembang papaya seperti biasanya.

Mendapatkan ilmu baru dan tips baru akhirnya aku jadi berani buat mengelola kembang papaya.  Aku mengelola kembang papaya ini dengan cara di tumis kembang dan ikan teri . duh soal rasa juara deh apalagi kalo makan sama nasi hangat. Enak bangetttt.

--- sumber : tetanggaku---

0 komentar:

Posting Komentar