Selasa, 22 Maret 2016

Mengurangi kerugian saat membuat telur rebus dalam jumlah banyak.

Posted by Mporatne on 06.17.00 with No comments




Saat kita mengadakan hajatan biasanya kita suka membuat telur balado dalam jumlah banyak, memasak dalam jumlah banyak akan hal tetapi kita suka mengalami kerugian kuning telurnya keluar sehingga tampilan telur jadi tidak menarik lagi.

Oleh karena ada sebuah tips memasak agar telur tidak pecah yaitu:

Jangan di rebus telur karna saat air mendidih, air tersebut akan bergolak dan akhirnya telur kepentok/berbenturan  antara satu telur dengan telur yang lain. Sehingga telur tersebut pecah.    Lebih baik di kukus dengan cara susun telur di dalam kukusan . biasanya kalo kukusan  ukuran besar bisa memuat 50 telur. Masak selama 30 menit

---sumber: tetanggaku---

0 komentar:

Posting Komentar